Chord gitar Utopia - kesepian abadi
Chord gitar dan lirik lagu Utopia - kesepian abadi
Intro: G C Am D Em
Am C D
G
C
Am
D
Dingin yang tak terperi dalam gelap malamku
Em Am C D
Letih aku melawan tapi sia-sia
Dingin yang tak terperi dalam gelap malamku
Em Am C D
Letih aku melawan tapi sia-sia
G
C
Am D
Seperti berjelaga karna air mataku
Em Am C D
Apa yang bisa aku lakukan aku telah pergi
Seperti berjelaga karna air mataku
Em Am C D
Apa yang bisa aku lakukan aku telah pergi
Reff:
G C Am D
Jiwaku menari di atas kesepian abadi
G
Memudar laguku
C Am D G
Luruh bersama hilangnya mimpi mimpiku
G C Am D
Jiwaku menari di atas kesepian abadi
G
Memudar laguku
C Am D G
Luruh bersama hilangnya mimpi mimpiku
Musik: C G Am G C
G Em
G C Am D
Tak habis ku berkhayal tentang indah dirimu
Em Am C D
Yang tak akan pernah bisa ku sentuh lagi
G C Am D
Tak habis ku berkhayal tentang indah dirimu
Em Am C D
Yang tak akan pernah bisa ku sentuh lagi
Back to reff:
0 Komentar Untuk "Chord gitar Utopia - kesepian abadi"
Post a Comment